Jumat, 31 Juli 2020

Ikan Cangap corak batik di Kuningan


Warga sekitar di daerah Kuningan menyebut ikan ini dengan sebutan ikan Cangap dan terkenal dengan sifatnya yang predator anakan ikan konsumsi seperti nila. Corak warnanya sangat menarik seperti batik dan cocok sekali sebagai hiasan di aquarium berukuran besar. Ikan tumbuh subur di kolam-kolam di daerah Kuningan Jawa Barat para pemancing ikan sering melihat indukan ikan Cangap menyapih anakan yang berjumlah banyak hingga ratusan ekor.




Ikan Cangap tumbuh dengan baik di kolam yang penuh lumpur dan agak kehijauan dan umumnya memiliki ukuran panjang tubuh sekitar 20-23 centi meter. Foto diatas adalah saat pengurasan kolam berlumpur dan seekor ikan Cangap ukuran dewasa terjebak di air dangkal yang sudah dikuras.

Semoga infonya dapat bermanfaat :D


Kuningan Juli 2020

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pesan akan di moderasi dulu

Blogger Kuningan

Blogger Kuningan